Senin, 16 Juni 2008

Indonesia bisa!!!! Atau Indonesia bisa?!?!

Indonesia bisa!!!! Atau Indonesia bisa?!?!
Apa itu Indonesia, sulit untuk kudefinisikan sekarang. Mungkin dulu, saat usiaku 7 tahun aku tau Indonesia, tapi sekarang?! Sepertinya aku sudah lupa, atau mungkin lebih tepatnya sudah tak ada lagi itu definisi yang dapat mengartikan kata Indonesia. Saat mendengarnya dulu, mungkin hatiku sendiri akan merinding, tapi, sekarang, b’juta2 kali kau menebutkan nama itu di telingaku, aku hanya menganggapnya sebagai aangin lalu, yang hanya numpang lewat b’hembus, sedikit silir….
Apa yang kini kau perbuat Indonesia?! Sepertinya kau bukan apa-apa sekarang! Kau hanya seonggok tanah, yang dipenuhi oleh orang2 bodoh! Orang2 egois! Orang2 serakah! Orang2 yg hanya memikirkan masa depan mereka sendiri! Orang2 yang hanya bisa menginjak- injak dirimu! Menginjak-injak mu, Indonesia!, sekarang kau bukan apa-apa! Karena, tak ada satupun dari mereka yang memedulikanmu… mati saja kau Indonesia! Tak pantas kau hidup di dunia ini terlalu lama,karena kau hanya akan hidup menderita… bagai mana dengan generasi muda?! Ah, jangan kau terlalu banyak berharap! Mereka di lahirkan dan dibesarkan oleh org2 bodoh! Orang2 egois! Orang2 serakah! Orang2 yg hanya memikirkan masa depan mereka sendiri! Orang2 yang hanya bisa menginjak- injak dirimu! Menginjak-injak mu, Indonesia!mereka dilahirkan dan didik untuk menjadi itu, bukan untuk memikirkanmu masa depanmu bersamanya, untuk mencintaimu, untuk berbagi kasih dengan mu, atau untuk melindungimu…. Bukan, bukan untuk itu, Indonesia…. Mereka bukan apa-apamu lagi, dan kamu bukan apa-apa mereka!!! Maafkan aku L
Aku merindukanmu… betapa dalamnya rasa rindu ini padamu, pada semua orang yang sangat aku cinta, orang Indonesia… kapan akan menjadi seperti itu, saat semua orang serentak, berteriak dengan lantang, ‘KAMI ANAK INDONESIA!”
22.06 14 JUNI 2008

Tidak ada komentar: